Senin, 26 Juli 2021 14:30 by rizaluthfiah | 1878 hits
DREAMERS.ID - Bentuk tubuh ideal tentunya menjadi idaman kaum wanita. Tidak hanya diet dan berolahraga satu-satunya cara untuk menjadi kurus, salah memilih pakaian bisa membuat tubuh kita menjadi terlihat gemuk atau lebih pendek, lho.