Rabu, 13 November 2013 21:00 by citra09 | 7615 hits
DREAMERSRADIO.COM - Satu lagi boy group yang siap meramaikan industri musik di Indonesia bernama 3GB. Debut di bawah naungan BIG Entertainment, boy group beranggotakan MC Gio, MC Tri, dan MC B.A merupakan trio yang kental dengan nuansa hip hop.