Minggu, 28 November 2021 20:45 by muthiasp | 748 hits
DREAMERS.ID - Go Se Won (Lee Sun Kyun) mendapatkan petunjuk di mana keberadaan Doyoon, anaknya, dari gambar Heejin. Sementara polisi terus mengejar pelaku yang menyerang Go Se Won, dan menelusuri keberadaan Hong Nam Il (Lee Jae Won).