Rabu, 01 November 2023 18:00 by muthiasp | 266 hits
DREAMERS.ID - Dian Sastrowardoyo membintangi serial periode pertama Netflix Indonesia sebagai Dasiyah, karakter utama perempuan yang gemar membuat saus kretek. Dia harus melawan stigma pada saat itu untuk menggapai impiannya.