Kamis, 22 Februari 2018 11:13 by gsakareza | 1241 hits
DREAMERS.ID - Pasangan Adam Levine dan Behati Prinsloo telah dikaruniai anak kedua! Kabarnya Behati melahirkan seorang bayi perempuan sehari setelah Valentine, yaitu pada 15 Februari 2018. Di hari itu, meski kabar kelahiran telah beredar, namun tidak ada kepastian mengenai tanggal pasti kelahirannya, tempat lahirnya, atau informasi lain yang terkait.