Senin, 11 November 2019 10:25 by reinasoebisono | 667 hits
DREAMERS.ID - Ada beberapa hal yang harus dipersiapkan dalam memasuki musim penghujan di Indonesia. Khususnya antisipasi banjir di beberapa daerah sampai efek kotornya lingkungan karena genangan air hujan. Karena perlu diingat, genangan air adalah tempat paling nyaman untuk nyamuk berkembang biar, seperti nyamuk demam berdarah (Aedes Aegypti).