Jumat, 22 September 2023 17:45 by Rie127 | 510 hits
DREAMERS.ID - Pada tanggal 22 September, sebuah outlet media melaporkan bahwa Ki Eun Se memutuskan untuk menceraikan suaminya yang dinikahinya pada tahun 2012. Kemudian pada hari itu, Ki Eun Se melalui Instagram-nya dan secara pribadi mengumumkan perceraiannya.