Minggu, 09 Oktober 2016 14:38 by fzhchyn | 1233 hits
DREAMERS.ID - Konser bertajuk ‘Saranghaeyo Indonesia 2016’ yang baru saja digelar pada Sabtu (08/10) kemarin di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, menyuguhkan sebuah pertunjukkan musik yang mengesankan.