Rabu, 24 Februari 2016 13:11 by Dits | 2601 hits
DREAMERS.ID - Kim Kardashian dan Kanye West masih diselimuti rasa bahagia usai pasangan yang menikah di Italy ini dikaruniai anak kedua yang berjenis kelamin laki-laki. Sempat merahasiakan wujud bayi yang diberi nama Saint West ini, akhirnya Kim pun mengunggah foto perdana wajah sang anak. Mirip siapa ya?