Senin, 19 Februari 2024 12:45 by muthiasp | 611 hits
DREAMERS.ID - Netflix akan segera menghadirkan serial live action Avatar: The Last Airbender pada 22 Februari mendatang. Serial ini dibintangi oleh Gordon Cormier sebagai Aang, Ian Ousley sebagai Sokka, Kiawentiio sebagai Katara, dan termasuk Dallas James Liu sebagai Pangeran Zuko.
Kamis, 03 November 2022 14:30 by bellaevania | 1235 hits
DREAMERS.ID - Film Disney yang akan datang selanjutnya 'Hercules' disebut oleh sang produser Joe Russo sebagai proyek eksperimental karena terinspirasi oleh TikTok.
Kamis, 10 Maret 2022 09:15 by bellaevania | 803 hits
DREAMERS.ID - Pinocchio menjadi salah satu cerita dongeng favorit dan populer di seluruh dunia. Kisah manusia kayu itu diangkat kembali menjadi live action oleh Disney+.
Kamis, 19 November 2020 12:20 by bellaevania | 389 hits
DREAMERS.ID - Karakter animasi populer Tom & Jerry akan diangkat menjadi film live-action. Warner Bros baru saja merilis trailer si kucing dan tikus yang selalu bertengkar ini.
Jumat, 07 Agustus 2020 18:30 by bellaevania | 508 hits
DREAMERS.ID - Aktor Tom Hanks sedang dalam tahap negosiasi untuk berperan sebagai tokoh pembuat kayu Geppetto di film live action Disney ‘Pinocchio’. Proyek film ini melengkapi film-film live action Disney lain seperti Aladdin, Beauty and The Beasr dan The Lion King.
Kamis, 20 Desember 2018 15:04 by reinasoebisono | 2149 hits
DREAMERS.ID - Film-film adaptasi menjadi live-action masih banyak dilakukan dan tidak sedikit yang cukup diantisipasi oleh para moviegoers. Mulai dari ‘Lion King’ sampai ‘Winnie The Pooh’ pun tetap membuat publik penasaran.
Rabu, 22 Maret 2017 16:55 by reinasoebisono | 5000 hits
DREAMERS.ID - Film live-action sedang jadi tren untuk diangkat ke versi layar lebar oleh Hollywood. Terutama Disney yang tak pernah absen mengangkat kisah-kisah princess mereka menjadi lebih nyata, seperti ‘Beauty and The Beast’ yang tengah mendulang popularitas.
DREAMERS.ID - Sukses mencuri perhatian karena jadi salah satu film live action yang paling ditunggu. Disamping bikin penasaran, ‘Beauty and the Beast’ justru mengejutkan karena memperkenalkan karakter gay Disney pertamanya.