Kamis, 19 Desember 2013 10:38 by citra09 | 3652 hits
DREAMERSRADIO.COM - Demi memantapkan strategi pemasaran dan kelancaran kegiatan para artisnya, banyak gebrakan yang dilakukan oleh para agensi yang menaungi para idola K-Pop di Korea selatan. Berbagai agensi tersebut pun melakukan gebrakan tersebut dengan caranya masing-masing, seperti halnya yang dilakukan oleh agensi IU, LOEN Entertainment.