Rabu, 05 Februari 2025 11:10 by fzhchyn | 271 hits
DREAMERS.ID - Film 'Yadang: The Snitch' yang dibintangi Kang Ha Neul dan Yoo Hae Jin telah mengkonfirmasi tanggal perilisannya. Pada 5 Februari, Plus M Entertainment mengumumkan bahwa film tersebut akan dirilis pada 23 April.