Senin, 09 September 2019 13:31 by bellaevania | 3065 hits
DREAMERS.ID - Ditengah euphoria penikmat film pada ‘Gundala’ yang belum habis. Jagat Sinema Bumilangit mengumumkan secara resmi peluncuran film jagoan baru ‘Patriot Taruna: Virgo and The Sparklings’.