Selasa, 27 Agustus 2013 14:55 by citra09 | 15165 hits
DREAMERSRADIO.COM - Suka foto-foto tapi bosan dengan bingkai dan efek yang itu-itu saja? Nah, berarti kamu harus coba aplikasi di Smartphone yang satu ini! Adalah Picture Decorator, yaitu aplikasi yang bisa mempercantik foto yang telah kita abadikan lewat kamera smartphone dengan berbagai hiasan-hiasan cantik.