Kamis, 18 Januari 2018 09:31 by gsakareza | 842 hits
DREAMERS.ID - Ada hal lucu yang dialami oleh aktris cantik Anna Kendrick. Pasalnya, situs Yahoo memasang foto Anna Kendrick, namun isi beritanya bukan mengenai dirinya. Melainkan tentang Anna Kournikova dan Enrique Iglasias yang baru saja menyambut kelahiran anak kembarnya! Berita bahagia ini sebenarnya tersebar di berbagai media, namun hanya Yahoo yang malah memasang foto Anna Kendrick di berita ini.