Selasa, 12 April 2016 18:15 by dodo07 | 2329 hits
DREAMERS.ID - Topik mengenai tipe ideal sepertinya masih jadi topik langganan yang selalu ditanyakan kepada para selebriti maupun idola K-Pop. Uniknya, hal ini memang tak pernah membuat fans bosan akan jawaban para idola mereka. Dan salah satu member dari Super Junior, Kangin pun berbagi pendapat soal tipe idealnya.