Sabtu, 19 Juli 2014 09:00 by Dits | 17049 hits
DREAMERSRADIO.COM - Bosan dengan menu ayam goreng yang itu – itu aja? Ingin coba sajian ayam goreng yang berbeda? Eits.. ngga perlu bingung mau pergi kemana, kini telah hadir sajian ayam goreng berbumbu yang pastinya kamu suka.