Minggu, 26 November 2023 10:15 by fzhchyn | 278 hits
DREAMERS.ID - Agensi THE BOYZ telah membagikan kabar terbaru tentang kesehatan Sunwoo dan partisipasinya di masa depan dalam promosi comeback. Pada 24 November, IST Entertainment mengumumkan bahwa Sunwoo mengeluh sakit di area leher dan bahunya.