Kamis, 27 Agustus 2020 14:15 by bonita99 | 819 hits
DREAMERS.ID - Pada episode 7 variety show Hometown Flex, Lee Seung Gi dan Cha Tae Hyun melakukan perjalanan untuk mengunjungi kota Daejeon yang menjadi kampung halaman dari Ha Da Gam, Park Se Ri, Kim Jun Ho. Awal pertemuan mereka dimulai dari Daejeon Expo Park.