Senin, 13 Mei 2013 19:15 by miko | 3670 hits
Pasar smartphone terus berkembang karena adanya persaingan yang ketat. Kini Sony pun kembali meluncurkan keluarga baru Xperia yaitu, Xperia ZR. Smartphone terbaru ini memiliki kemampuan anti air yang menambah daftar keluarga Xperia.